Hal-Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Pramuniaga Saat Melayani Pelangggan
Hal-Hal yang Tidak Boleh Dilakukan Pramuniaga Saat
Melayani Pelangggan
Perdagangan sudah pasti menjadi suatu industry yang amat
besar,maka dari itu banyak sekali orang yang masuk didalamnya. Saya membuat
beberapa hal-hal yang jitu agar bisnis bisa berjalan dengan baik. Salah satunya
yaitu dengan peningkatan kualitas pramuniaga dengan cara menjauhi hal-hal yang
tidak boleh dilakukan pramuniaga.
1.
Melayani sambil makan
Hal ini kerap kali dilakukan oleh pramuniaga yang tidak ada waktu untuk sarapan dan sedang terburu-buru menuju kantor. Saran dari kami adalah tahan sejenak keinginan untuk makan atau hentikan mobil dan cari tempat untuk makan. Bisa di warteg, rumah makan, atau di tempat lainnya yang nyaman untuk mengisi perut yang kosong, sejelek-jeleknya tepikanlah mobil sejenak lalu makanlah dengan satai di kursi mobil Anda. Kalau keduanya tidak bisa, usahakan bangun pagi dan manajemen waktu anda sendiri untuk sarapan. ok?
Hal ini kerap kali dilakukan oleh pramuniaga yang tidak ada waktu untuk sarapan dan sedang terburu-buru menuju kantor. Saran dari kami adalah tahan sejenak keinginan untuk makan atau hentikan mobil dan cari tempat untuk makan. Bisa di warteg, rumah makan, atau di tempat lainnya yang nyaman untuk mengisi perut yang kosong, sejelek-jeleknya tepikanlah mobil sejenak lalu makanlah dengan satai di kursi mobil Anda. Kalau keduanya tidak bisa, usahakan bangun pagi dan manajemen waktu anda sendiri untuk sarapan. ok?
2.
Melayani sambil baca buku, koran,
majalah, dll
Hal ini bisa membuat mata dan pikiran kita konsentrasi ke buku/koran/majalah tersebut. Jadi bisa terjadi kesalahan juga karena hal ini. Kegiatan ini hanya boleh dilakukan saat Anda tidak ada aktifitas yang sangat parah.
Hal ini bisa membuat mata dan pikiran kita konsentrasi ke buku/koran/majalah tersebut. Jadi bisa terjadi kesalahan juga karena hal ini. Kegiatan ini hanya boleh dilakukan saat Anda tidak ada aktifitas yang sangat parah.
3.
Melayani selagi terasa kantuk
Seperti banyak imbauan mengenai hal ini,
ketika kita sedang merasa kantuk lebih
baik kita beristirahat sejenak atau bisa dicoba dengan meregangkan otot-otot
yang kaku, dengan cara ini diharapkan saraf-saraf yang membuat rasa kantuk
datang akan mereda dan menjadikan kita fresh kembali.
4.
Melayani sambil sms-an
Hal ini akan membuat mata kita tidak
konsentrasi. Pasti anda tau akan bahaya hal ini. Jadi jangan coba-coba.
} 1. Melayani
pakai kacamata untuk gaya Hal ini akan menghalangi jarak pandang kita. Kalau
silau, coba pakai kacamata yang agak gelap atau dengan memakai penghalang
matahari yang biasanya ada di bagian atas.
} 2. Melayani
sambil merokok Merokok akan membuat kita tidak konsentrasi karena harus buang
abu rokok secara terus menerus dan yang pasti membuat bumi makin panas akibat
karbon dioksida yang dikeluarkan asapnya.
} 3. Melayani
dalam keadaan mabuk ringan, mabuk berat, dll.
Hal ini sangat fatal dan sangat tidak dianjurkan bagi anda yang sedang
dalam keadaan mabuk ringan atau berat saat melayani pelanggan. Ini akan
membahayakan nama baik perusahaan dan diri anda sendiri
} 4. Dilarang
saat sedang sakit Memaksakan diri untuk bertugas saat sedang sakit bisa sangat
berbahaya apalagi sakit tersebut sesuatu hal yang menggangu misalnya
bersin-bersin, batuk-batuk, diare, dan sebagainya. Jika Anda sakit sebaiknya
istirahat.
1.
Jangan berteriak atau berkata kasar pada Pelanggan Hal ini bisa membuat
pelanggan sangat marah dan menjadi kesalahan fatal bagi seorang pramuniaga. Hal
ini sering terjadi ketika seorang pramuniaga mempunyai masalah dan dalam
tekanan
2.
Jangan menyalahkan Pelanggan dengan tuduhan mencuri barang Anda. Berdasarkan
pengalaman Melchiorri, 99 persen barang-barang yang dilaporkan tercuri pada
akhirnya bisa ditemukan kembali. Meski demikian, adalah hak Anda untuk meminta
manajer memanggil polisi untuk melaporkan barang hilang.
3.
Jangan Meminjam Barang dari pelanggan Hal ini membuat pelanggan melakukan
aktifitas yang harusnya tidak dia lakukan dan jika pelanggan sedang bermasalah
maka dia tidak akan ragu-ragu untuk memarahi anda
4.
Jangan Makan dan Minum Makan dan minum hanya boleh dilakukan saat jam istirahat
atau ketika seorang pramuniaga benar-benar tidak dalam tugas yang banyak
Komentar
Posting Komentar